PUPUK ORGANIK CAIR

Ebionik, ml merupakan formulasi pupuk organik yang diekstraksi melalui teknik pengkhamiran mikroorganisme secara cermat, teliti, dan terkontrol

Senin, 12 September 2022

KEGUNAAN

 Penggunaan EBIONIK, ml sangat menguntungkan karena dapat :

  1. Memperbaiki sifat fisik, kimia, dan biologi tanah.
  2. Meningkatkan hasil panen dan menjaga kestabilan produksi.
  3. Memfermentasi dan mendekomposisi bahan organik tanah dengan cepat dan mengurangi senyawa kimia tanah kompleks menjadi senyawa kimia sederhana mudah diserap tanaman.
  4. Memperkaya dan meningkatkan ketersediaan unsur hara yang diperlukan tanaman.
  5. Menyehatkan tanaman dan menekan aktifitas serangga hama dan penyakit tanaman.
  6. Meningkatkan aktifitas mikroorganisme terutama pelarutan phosfat dan fiksasi nitrogen.
  7. Menghemat penggunaan pupuk kimia anorganik dan pestisida.
  8. Menetralkan gas-gas beracun dan mengurangi resiko pestisida didalam tanah.

 


 

Share:

Related Posts:

0 komentar:

Posting Komentar

Diproduksi Oleh :

PT. MAHAJAYA MULTI SINERGI
Jl. Romang Tangaya Raya Blok 5 No. 31
Makassar 90234 - Indonesia

Blog Archive